Sederet Fakta Menarik Dibalik Kesuksesan Sinetron Ikatan Cinta

- 10 Februari 2021, 09:55 WIB
Amanda Manopo dan Arya Saloka, pemeran utama sinteron ikatan cinta
Amanda Manopo dan Arya Saloka, pemeran utama sinteron ikatan cinta /Jurnal Palopo / Maya Alimuddin/

JURNALPALOPO- Sinetron Ikatan Cinta kini menjadi pembicaraan di seluruh kalangan, termasuk ibu-ibu yang sangat mengidolakan sosok Aldebaran dan Andin. Namun tahukah Anda ternyata kesuksesan sinetron ini memiliki banyak fakta menarik yang wajib Anda tahu! 

Siapa yang tak tahu Ikatan Cinta, sinetron yang tayang tiap hari selalu menghadirkan cerita yang berbeda dari sinetron Indonesia lainnya, sehingga tak heran setiap episode selalu di nantikan oleh penggemarnya. 

Kesuksesan sinetron ini, dikarenakan ceritanya yang mirip drama Korea dan di tunjang dengan akting para tokohnya, hingga membuat siapapun yang menontonnya berhasil terhipnotis. 

Baca Juga: Pengambilan Keputusan yang Buruk Diduga Jadi Penyebab Kecelakan Kobe Bryant Tahun Lalu

Baca Juga: Kisah Keturunan Petta Pao dan Asal Mula Pantai Bira yang Tergerus Istilah Jaman Now

Bila sebelum-sebelumnya sinetron keluarga seperti ini hanya di sukai oleh ibu-ibu, Ikatan Cinta mampu membius semua kalangan, terlebih kaum hawa yang sangat mengidolakan sosok Aldebaran yang di perankan oleh Arya Saloka. 

Saking suksesnya sinetron ini kerap muncul di berbagai aplikasi salah satunya tiktok, dengan berbagai kreativitas, mulai dari yang halu bersama para pemain hingga potongan cerita yang menjadi favorit penonton. 

Kesuksesan sinetron ini di dulang dengan berbagai fakta menarik di belakangnya seperti, 

1. Pecahkan rekor sinetron dengan rating tertinggi

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah