PMI Luwu Utara Dirikan 33 Shelter bagi Pengungsi Korban Banjir Bandang

- 27 Juli 2020, 22:41 WIB
PMI Luwu Utara Dirikan Shelter untuk Pengungsi. /Istimewa.
PMI Luwu Utara Dirikan Shelter untuk Pengungsi. /Istimewa. /Naswandi/

JURNALPALOPO.COM - Palang Merah Indonesia (PMI) Luwu Utara, mendirikan 33 shelter bagi para pengungsi di wilayah Kampal Kel. Kappuna Kecamatan Masamba, Luwu Utara, Sulsel.

Tenda ini mampu menampung empat sampai lima orang dan diperuntuhkan untuk menampung satu kepala keluarga yang kehilangan rumah akibat terjangan banjir badang.

Kepala Markas PMI Luwu Utara mengatakan, shelter ini bertujuan untuk memberikan kenyamanan bagi para pegungsi yang kini berdesakan beberapa titik lokasi pengungsian.

Baca Juga: Surat Edaran Gubernur Sulsel : Masa Belajar di Rumah Diperpanjang Hingga 8 Agustus

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Wilayah Luwu Raya 28 Juli 2020

Baca Juga: Komunitas PPP Kab. Majene Berbagi Cinta dan Peduli pada Masyarakat Korban Banjir Luwu Utara

Baca Juga: Kemenangan Beruntun, Quartararo Puncaki Klasemen MotoGP

Selain itu, sejumlah fasilitas untuk kebutuhan sanitasi dan konsumsi penyintas juga akan diberikan di sekitar lokasi pengungsian korban banjir.

"Data yang kami peroleh menujukkan jumlah pengungsi sudah sangat padat dan tidak kondusif, sehingga mereka minta dibuatkan shelter per KK,"terang Andi Tiar, Senin (27/07/20).

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x