Gunakan Dana Desa, Pemdes Muladimeng Luwu, Bangun Lapangan Sepak Bola

11 Juli 2020, 22:14 WIB
Proses pembangunan lapangan bola dengan anggaran dari Dana Desa. /Istimewa. /Naswandi /

JURNALPALOPO. COM- Terobosan dilakukan Pemdes Muladimeng, Ponrang, Kabupaten Luwu. Mereka membangun lapangan sepak bola untuk warga dengan anggaran menggunakan Dana Desa.

Kepala Desa Mulameding mengatakan, lapangan tersebut menelan anggaran Rp181.973.000, yang bersumber dari Dana Desa (DD) tahun 2019.

"Ini berdasarkan hasil musyawarah desa yang diprioritaskan, karena ini akan bermanfaat bagi para pecinta bola,"ucap Pahruddin Madris, Sabtu (11/07/20).

Baca Juga: 62 Calon PPDP Luwu Utara Jalani Rapid Test, Dua Orang Hasilnya Reaktif

Baca Juga: Kakek Penganiaya Ipar Sendiri di Bone Akhirnya Tertangkap

Baca Juga: Bejat! Seorang Ayah di Pinrang Tega Cabuli Anaknya yang Berusia 12 Tahun

Baca Juga: PMII Mengecam Sikap Kasatpol PP Palopo yang Lontarkan Kata Provokasi pada Mahasiswa

Baca Juga: Rapid Test Mandiri RSUD Sawerigading Palopo Dihentikan, Penyebab Belum Diketahui

Pahruddin menambahkan, dengan adanya dukungan dan saran dari masyarakat dalam setiap program desa, tentu memperlancar roda pemerintahan yang tengah berjalan. 

"Kebijakan apapun tidak akan terlaksana dengan baik, jika tak mendapat dukungan dari masyarakat," tutur Pahruddin. 

Adapun saran dan kritikan yang datang dari masyarakat, tentu harus disertai solusi agar roda pemerintahan berjalan maksimal.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler