Tuah PSM Makassar Tertular ke Timnas, Ramadhan Sananta Bawa Indonesia Sabet Emas SEA Games

- 18 Mei 2023, 06:00 WIB
Ramadhan Sananta pilar PSM Makassar, sekaligus top skor SEA Games bersama Timnas Indonesia.
Ramadhan Sananta pilar PSM Makassar, sekaligus top skor SEA Games bersama Timnas Indonesia. /tangkap layar IG @m.ramadhansn/

JURNALPALOPO.COM- Ramadhan Sananta sukses tularkan prestasi PSM Makassar ke Timnas Indonesia, untuk SEA Games.

Di final SEA Games, Indonesia lumat Thailand 5-2 dan dua gol lahir dari Ramadhan Sananta yang juga andalan PSM Makassar.

Di PSM Makassar Ramadhan Sananta raih gelar BRI Liga 1, sedangkan bersama Timnas Indonesia berbuah emas pada SEA Games.

Baca Juga: 3 Punggawa PSM Makassar Fix Turun Dari 'Kapal Phinisi', Ada yang Belum Pernah Diturunkan

Capaian ini melengkapi prestasi Ramadhan Sananta, lantaran didapuk jadi top skor.

Dia mencetak lima gol, dan dua diantaranya adalah lahir di final SEA Games 2023.

Gol Ramadhan Sananta membuka keunggulan dari Timnas Indonesia, pada menit ke- 21.

Baca Juga: RUMOR !!! Striker PSM Makassar Diminati Persikabo 1973, Borneo FC Lirik Fullback Arema FC

Lalu kembali mengguncang gawang Thailand di menit 45+4.

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x