BOS Persib Bandung Lempar Handuk Kejar PSM Makassar, Luis Milla Bakal Dievaluasi Total

16 Maret 2023, 14:31 WIB
Direktur PT Persib Bandung Bermartabat, Teddy Tjahjono beri kode nyerah kejar PSM Makassar. /Instagram / @teddy.tjahjono/

JURNALPALOPO.COM- BOS Persib Bandung Lempar Handuk Kejar PSM Makassar, Luis Milla Bakal Dievaluasi.

Persib Bandung dan PSM Makassar saat ini tengah berjuang, untuk rengkuh gelar BRI Liga 1.

Namun saat ini PSM Makassar miliki peluang besar ketimbang Persib Bandung.

Baca Juga: Timnas Indonesia Uji Coba vs Brundi, PSM Makassar Hingga Persib Bandung Setor Pemain

PSM Makassar duduki puncak klasemen sementara BRI Liga 1 2022/2023.

Koleksi 66 poin dari 30 laga di BRI Liga 1.

Sedangkan Persib Bandung di posisi dua, dengan perolehan 53 poin dari 28 laga.

Baca Juga: PSM Belum Juara, Tavares Sudah Bersyukur, Ini Hitung-hitungan Persib Bisa Jadi Kampiun Liga 1

Terdapat selisih 13 poin, antara keduanya.

Menanggapi hal tersebut, Teddy Tjahjono tak lagi optimis memburu Pangeran Biru.

Namun dia meminta agar timnya tetap fokus, untuk selesaikan sisa laga yang ada.

Baca Juga: Mimpi Bintang Persib Bandung Buyar, Tekel Horor Buat Sang Pemain Berteman Tongkat

"Kita ingin dapatkan hasil maksimal di sisa laga,"kata Teddy Tjahjono.

"Melihat dari jarak, posisi nomor satu cukup berat,"tambah Teddy Tjahjono.

Terkait evaluasi Luis Mila, Teddy Tjahjono katakan menunggu laga usai.

Baca Juga: Luis Milla Bawa Perubahan Besar di Persib Bandung, Rekor IURIE Terkejar Juga

"Kita tunggu sampai selesai,"ucapnya.

Persib Bandung masih sisahkan 6 laga.

Persija Jakarta dan Bhayangkara FC, jadi dua tim berat di laga selanjutnya.

Disusul Dewa United, Persikabo, Persis dan Persita Tangerang.

Baca Juga: Statistik Persib Bandung dalam 10 Laga di BRI Liga 1, Musim Lalu Jauh Lebih Baik

Meski huni posisi kedua, Persib Bandung miliki striker ganas dalam diri DDS.***

Editor: Sari Maya

Tags

Terkini

Terpopuler