Ini Jenis Kepribadian Anda Berdasarkan Cara Penggunaan Jam Tangan, Simak Ulasannya

- 13 November 2020, 14:30 WIB
Ilustrasi jam tangan.
Ilustrasi jam tangan. /PIXABAY.COM

JURNALPALOPO- Jam tangan menjadi aksesoris yang sangat penting digunakan oleh seseorang, untuk mengetahui waktu. Namun tahukah Anda, posisi penggunaan jam tangan dapat gambarkan kepribadian Anda.

Penggunaan jam tangan oleh masing-masing orang pun bisa berbeda-beda, ada yang lebih suka menggunakan di tangan kanan atau juga yang di tangan kiri. Dari situ kepribadian seseorang dapat dinilai.

Ternyata berdasarkan posisi dan cara penggunaan jam tangan, dapat menggambarkan karakter dan kepribadian seseorang, simak penjelasannya.

Baca Juga: 5 Cara Berhemat Salah yang Perlu Kamu Ketahui, Disarankan Hindari Cara Nomor Tiga

Baca Juga: Selain Kepribadian, Tahi Lalat juga Menunjukkan Keberuntungan, di Sini Tempat Paling Beruntung

Baca Juga: Ketahui Kepribadian Anda Lewat Tanggal Lahir, Angka 1 Melambangkan Ambisius

1. Tangan Kanan

Pengguna jam di tangan kanan dan menghadap ke atas cenderung menggambarkan kepribadian seseorang, yang selalu menggunakan otak kananya dalam melakukan seluruh aktivitasnya.

Karakter yang diciptakan pengguna  jam di tangan kanan adalah senang berteman dan bergaul.

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah