Hindari 10 Kebiasaan Buruk Ini Jika Ingin Baterai Smartphone Anda Awet

- 4 September 2020, 22:32 WIB
ILUSTRASI baterai ponsel habis.*
ILUSTRASI baterai ponsel habis.* /PIXABAY/

JURNALPALOPO.COM- Baterai adalah salah satu dari sekian banyak elemen penting dalam sebuah smartphone. Bisa dikatakan baterai adalah nyawa dari smartphone itu sendiri.

Jika baterai rusak, tentu anda akan kesulitan menggunakan smartphone. Bahkan kemungkinan terburuk adalah tidak bisa lagi digunakan. Jika di servis tentu butuh biaya yang mahal.

Namun, tahukah anda jika yang menyebabkan baterai cepat rusak adalah kebiasaan negatif yang berulang kali dilakukan.

Baca Juga: Diusung 4 Partai, Pasangan Kalatiku-Etha jadi yang Pertama Mendaftar di Pilkada Toraja Utara

Untuk mengetahui hal tersebut, berikut JurnalPalopo uraikan kebiasaan buruk yang sering dilkukan dan membuat baterai cepat rusak.

1. Hindari isi daya baterai semalaman full

Jika anda termasuk orang yang sering melakukan ini, maka mulai sekarang hindari. Jangan biasakan cas handphone kemudian ditinggal tidur.

Baterai handphone yang sudah penuh 100%, tapi masih dipaksa diberi asupan daya, akan membuat baterai tersebut memaksakan diri menampung daya.

Baca Juga: Beberapa Operator ini Punya Kuota Belajar, Yuk Cek Ada Tri juga Loh!

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x