Tips Menyimpan Rempah-rempah Agar Tahan Lama, Awet, dan Tidak Mudah Busuk

- 11 Juni 2021, 18:17 WIB
Ilustrasi Rempah-rempah Jika Disimpah dengan Baik Maka akan Awet, Tahan Lama, dan Tidak Mudah Busuk/Pixabay/Please Don’t sell My Artwork AS IS/
Ilustrasi Rempah-rempah Jika Disimpah dengan Baik Maka akan Awet, Tahan Lama, dan Tidak Mudah Busuk/Pixabay/Please Don’t sell My Artwork AS IS/ /

JURNAL PALOPO – Rempah-rempah merupakan jenis tanaman yang kaya akan manfaatnya yang luar biasa dalam hal pangan sampai untuk pengobatan.

Banyak sekali jenis rempah-rempah yang tersebar luas ke berbagai pelosok negeri mulai dari Sabang sampai Merauke.

Jenis rempah-rempat itu di antaranya seperti jahe, lengkuas, kunyit, kapulaga, temulawak, kayu manis, lada, cengkih, andaliman, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Lowongan Kerja Besar-besaran Bank Indonesia, Ada 2 Jalur Tersedia: Pro Hire dan PKWT

Hampir seluruh masyarakat Indonesia menggunakan rempah-rempah sebagai penyedap dan pengharum masakan supaya lebih nikmat.

Saking cintanya memakai rempah-rempah, masyarakat sampai ada yang membelinya dalam jumlah yang besar.

Tidak jarang rempah-rempah tersebut malah justru jadi banyak yang busuk karena penyimpanannya yang kurang tepat dan rempah-rempah pun terbuang percuma.

Anda harus tahu tips cara menyimpan rempah-rempah agar tahan lama, awet, dan tidak mudah busuk seperti yang disampaikan William Gozali berikut ini.

Baca Juga: Gedung di Pemukiman India Ambruk Dihantam Hujan Deras, 8 Anak-anak Tewas

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah