Mi Mix Fold Laku Puluhan Ribu Unit Hanya Dalam 1 Menit, Xiaomi Kantongi Ratusan Miliar Dari Penjualannya

- 20 April 2021, 14:26 WIB
Potret Mi Mix Fold
Potret Mi Mix Fold /Gizmochina.com/

Baca Juga: Apa dan Kapan Malam Lailatul Qadar Terjadi? Begini Penjelasannya

Baca Juga: HIIT, Salah Satu Metode Olahraga untuk Mendapatkan Kebugaran hanya Dalam Beberapa Menit

Dari penjualan sejak hari pertama, Xiaomi diketahui telah mendapatkan sekitar 400 juta yuan atau sekitar Rp 892 miliar.

Mi Mix Fold hadir dengan layar 8,01 inci dalam kondisi tidak terlipat dengan resolusi 2480 x 1860 piksel pada kerapatan 387 ppi. Layar WQHD+ ini disematkan untuk mendapatkan kualitas gambar dan warna yang sempurna.

Layar utama juga memiliki rasio kontras 4.300000: 1, HDR10 +, 1,07 miliar warna, wide color gamut DCI-P3, dan mendukung Dolby Vision.

Dalam keadaan terlipat, ponsel ini mengemas layar AMOLED fleksibel 6,52 inci dengan resolusi 2520 × 840 piksel.

Baca Juga: 12 Manfaat yang Didapat Jika Berhubungan Intim Dengan Pasangan

Baca Juga: Liverpool Kehilangan Tiga Poin Krusial di Markas Leeds United

Layar Mi Mix Fold ini memiliki refresh rate 90Hz, kecerahan 700nits, dan sama-sama mendukung Dolby Vision.

Ponsel ini didukung chipset Snapdragon 888 dengan tiga pilihan konfigurasi yakni 12GB/256GB, 12GB/512GB, dan 16GB/512GB.

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Gizmochina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah