5 Cara Budidaya Alpukat Aligator Di Pekarangan Rumah dengan Sistem Tabulampot

- 28 November 2020, 10:35 WIB
Ilustrasi buah alpukat
Ilustrasi buah alpukat /Foto: net/

Ini berarti pohon yang nanti tumbuh tidak akan sama persis dengan induknya. 

Baca Juga: Pilih Gambar yang Bukan Keluarga, dan Ketahui Kepribadian Hubungan Anda Dalam Keluarga

Oleh karena itu lebih baik memilih pemilihan bibit melalui sambung pucuk dan okulasi.

Cara tersebut sangat direkomendasikan jika Anda hendak membudidayakannya dalam pot. 

Kriteria bibit yang baik adalah yang batangnya lurus, kokoh, daunnya hijau rimbun, dan tidak ada hama.

3. Menanam di Pekarangan 

Kalau anda punya pekarangan yang luas dengan tanah yang gembur, lebih baik anda menanam pohon alpukat aligator di pekarangan rumah saja. 

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa yang akan Anda lakukan? Jawabannya akan Beri Tahu Tentang Siapa Anda Sebenarnya

Perawatannya lebih mudah jika ditanam di pekarangan rumah. 

Berikut tata caranya:

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah