Rincian Fomasi, Jadwal dan Apa Saja yang Perlu Disiapkan untuk Mengikuti CPNS 2024

- 10 Januari 2024, 15:09 WIB
Informasi tentang rincian formasi rekrutmen CPNS 2024 yang dibuka
Informasi tentang rincian formasi rekrutmen CPNS 2024 yang dibuka /Tangkap layar www.instagram.com/@kemenpanrb

2. Periksa kembali dokumen seperti transkrip nilai, ijazah, sertifikat pelatihan, dan dokumen pendukung lainnya. Pastikan semuanya terbaru dan sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan.

3. Jika ada tes tertulis, persiapkan diri dengan mempelajari materi yang relevan, termasuk pengetahuan umum, bidang keahlian yang dibutuhkan, dan tes kompetensi lainnya.

4. Jika ada tahap SKD, latihan soal-soal tes kompetensi dasar, seperti Tes Potensi Akademik (TPA), Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi Umum (TIU), atau Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

5. Memahami visi, misi, dan program kerja instansi yang akan dilamar dapat memberikan nilai tambah saat mengikuti tes wawancara atau tahap lainnya.

Baca Juga: Masalah Jet Tempur Bekas Jadi Bahan Gorengan, TPN Ganjar Soroti Kebijakan Prabowo Subianto

6. Mempersiapkan kondisi fisik dan mental untuk menghadapi berbagai tahapan seleksi yang mungkin menguji kekuatan fisik (misalnya tes kesehatan) serta daya tahan mental dalam menghadapi tekanan.***

Halaman:

Editor: Arini Binti Rabbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah