Viral! Profil KPI di Wikipedia Bahasa Inggris Ditambahkan Sumpah Serapah, Andovi da Lopez: Netizen Ngeri

- 10 September 2021, 19:47 WIB
Sumpah serapah untuk KPI nampak terlihat di laman wikipedia berbahasa Inggris
Sumpah serapah untuk KPI nampak terlihat di laman wikipedia berbahasa Inggris /Sumber dri Instagram @kpipusat/

JURNAL PALOPO- Baru-baru ini aktor sekaligus YouTuber Indonesia Andovi da Lopez, mengunggah hasil screenshoot dalam akun Instagram pribadinya berkaitan dengan KPI. 

Screenshoot yang diunggah pada 10 September 2021, Jumat malam di akun Instagram @andovidalo-ez itu perlihatkan laman Wikipedia bahasa Inggris yang berisikan profil Komisi Penyiaran Indonesia (KPI).

Namun, ada yang aneh dalam profil KPI yang ditampilkan laman Wikipedia tersebut. Bukannya informasi yang benar tetapi dalam laman tersebut justru diperlihatkan bahwa ada tambahan sumpah serapah dalam bahasa Indonesia. 

Baca Juga: 4 Masalah Kesehatan Ini Bisa Diatasi dengan Rendam Kaki di Air Es, Termasuk Insomnia

Dalam screenshoot yang diunggah Andovi da Lopez itu menyebutkan kata ‘brengsek dan asu’ yang diedit dalam laman Wikipedia bahasa Inggris. 

Hal ini sama saja bahwa ada netizen yang sengaja mengedit profil KPI dengan sumpah serapah. 

“Netizen Indonesia cepat sekali wadaw, Update: 18: 43 WITA. sudah tidak bisa dilihat lagi,” tulis Andovi da Lopez dikutip Jurnal Palopo dari akun Instagram @andovidalopez, 10 September 2021. 

Postingan Andovi terkait hujatan untuk KPI di Wikipedia bahasa Inggris
Postingan Andovi terkait hujatan untuk KPI di Wikipedia bahasa Inggris

Andovi kemudian menuliskan dalam keterangan fotonya bahwa dia mendapat informasi ini setelah mencoba mencari tahu tentang KPI.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x