7 Hal yang Terjadi pada Tubuh Jika Anda Keseringan Makan Bawang Bombay

- 26 Februari 2021, 18:29 WIB
Bawang Bombay
Bawang Bombay /Pexels.com/

Bawang adalah rumah bagi 25 jenis antioksidan yang baik untuk tubuh. Antioksidan tidak hanya menjauhkan kita dari penyakit tertentu, tetapi juga mencegah kerusakan sel.

5. Dapat meningkatkan penglihatan dan kesehatan mulut

Baca Juga: Selain untuk Kecantikan Wajah, Ini 6 Deretan Manfaat Kesehatan Tanaman Bunga Mawar, Obat Jerawat Diantaranya

Baca Juga: Diakui WHO Sebagai Pohon Keajaiban, Ini Efek Samping Konsumsi Tanaman Daun Kelor secara Berlebihan

Bawang membunuh bakteri jahat dan meningkatkan kebersihan mulut . Sifat antimikroba dapat memperkuat gigi.

Bawang juga mengandung Quercetin, zat yang melawan katarak dan menjaga keamanan mata.

6. Dapat membantu mendapatkan tidur malam yang nyenyak

Penelitian yang dilakukan oleh University of Colorado menunjukkan mengonsumsi bawang bombay dapat meningkatkan kualitas tidur seseorang. 

Baca Juga: Dijuluki Pohon Keajaiban oleh WHO! Inilah Deretan Manfaat Kesehatan Tanaman Daun Kelor si Penakluk Kolesterol

Baca Juga: Kenali Lima Manfaat Tanaman Liar Ciplukan untuk Kesehatan, Obat Bisul Hingga Tekanan Darah

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah