Hore, Indonesia Dapat Jalan Pintas dari AS, F-35 Bisa Dibeli dengan Cara Ini

- 3 Januari 2022, 20:12 WIB
Jet tempur F-35
Jet tempur F-35 / /nationalinterest.org

"F-35 ini adalah pesawat tempur generasi kelima, jadi ini kan ada platform-platformnya yang mesti kita kerjakan untuk bisa mendapatkan generasi kelima, kita mesti dapatkan generasi keempat dan 4,5," ujar Lutfi dalam keterangannya dikutip dari zonajakarta.com.

Itu artinya, F-15 Eagle II atau F-16 Viper adalah pesawat generasi 4,5 yang membawa sebagian teknologi F-35 ke kokpit.

Meski begitu, jika Indonesia telah membeli F-15 maka Indonesia akan dimasukkan dalam list sebagai negara pemesan F-35.

Tapi harus antre sampai sembilan tahun sebelum akhirnya dapat F-35.

Baca Juga: Intip Kisah Unik Wonderkid Persib Bandung Kakang Rudianto, Jebolan Garuda Select hingga Phobia Naik Pesawat

Indonesia tentu tidak ingin menunggu selama itu, terlebih China semakin menekan di Natuna Utara.

AS memang diketahui tidak akan menjual F-35 ke negara yang bukan sekutunya.

Tetapi dengan banyaknya negara peminat F-35, Amerika pun memberi kontrak senilai 49 juta dolar AS kpada Lockheed Martin untuk mengembangkan F-35 varian ekspor.

Dikutip dari 19fortyfive.com via Zona Jakarta pada Senin 3 Januari 2022, Lockheed Martin ditugasi melakukan rekayasa F-35 yang nantinya akan dijual ke luar negeri kepada negara non-Sekutu.

Baca Juga: Misteri Kota Gaib 'Wentira' di Sulawesi Tengah, Kota Paling Angker yang Disebut Sebagai Kerajaan Jin Terbesar

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah