5 Hal yang Harus Diperhatikan Agar Ventilasi Optimal dan Rumah Jadi Sejuk ALami

- 7 Januari 2022, 19:48 WIB
tips memaksimalkan ventilasi udara agar rumah rejuk alami.
tips memaksimalkan ventilasi udara agar rumah rejuk alami. /pixabay/5460160

Sistem ventilasi silang membantu menarik udara segar dari luar kedalam sekaligus mendorong keluar udara panas dari dalam rumah.

Dasar sistem ventilasi silang adalah menempatkan bukaan ruangan secara berseberangan tetapi tidak berhadapan langsung.

Bukaan ruangan ini dapat berupa pintu, jendela ataupun angin-angin. Sistem ventilasi silang memerlukan bukaan minimal lima persen dari luas permukaan lantai ruangan.

Sistem ini cocok untuk ventilasi rumah minimalis yang berada dilingkungan yang berlimpah hawa segar.

Baca Juga: Duel Laga Pertama Putaran Kedua Malam Ini, Persib Siap Tempur Gunakan Jersey Utama Berhadapan Persita

Sementara sistem ventilasi wing walls dapat diterapkan untuk hunian yang tidak memungkinkan adanya bukaan berseberangan seperti ventilasi silang.

Dalam sistem ventilasi wing walls, dua buah struktur tembok atau sejenisnya dengan ukuran berbeda dipasang tegak lurus diantara dua bukaan atau jendela yang berjajar pada satu dinding yang sama.

Sistem ini juga cocok dan praktis untuk ventilasi rumah minimalis.

4. Manfaatkan aliran konvektif udara

Baca Juga: Masih Kental dengan Aroma Persija Jakarta, Ramdani Lestaluhu Pakai Nomor 7 di PSS Sleman

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah