Tips dan Trik Berhenti Merokok Bagi Para Pecandu, Olahraga dan Kelola Stres dengan Baik

- 18 Desember 2020, 11:43 WIB
tips dan trik berhenti merokok, cocok bagi para pecandu
tips dan trik berhenti merokok, cocok bagi para pecandu /PIXABAY/HansMartinPaul

Baca Juga: Bermasalah dengan Tinggi Badan, Coba Tips dan Trik Alami Mengatasinya

Selain itu dengan berhenti merokok Anda akan lebih mudah bertemu pujaan hati, karena sebagian wanita tidak menyukai laki-laki perokok. Bagaimana berniat mencoba?? 

4. Terus Berusaha

Meski telah berulang kali gagal berhenti merokok namun Anda tidak boleh patah semangat karena kondisi tersebut sangat umum terjadi.

Gagal sekali bukan berarti Anda tidak mungkin berhasil lepas dari rokok. Banyak orang yang akhirnya baru dapat berhenti selamanya setelah mencoba beberapa kali.

Yang terpenting mulailah secara perlahan dengan mengurangi jumlah rokok yang Anda hisap setiap harinya atau menggantikannya dengan permen. 

Baca Juga: Tes Kepribadian: Kenali Kepribadian Anda dari Taman yang Anda Sukai di Gambar

Baca Juga: Beberapa Zodiak Mengalami Perubahan dalam Karir dan Keuangan, Libra dan Pisces Bersiaplah.

5. Menghindari Pemicunya

Sedapat mungkin hindari faktor atau kebiasaan yang dapat membuat Anda kembali merokok, seperti berkumpul dengan sesama perokok, minum kopi, atau minum minuman keras.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah