Fakta Unik Dibalik Tak Terkalahkannya PSM Makassar, Tidak Pernah Unggul Dalam Hal Ini, Inikah Taktik Bernardo?

- 17 Agustus 2022, 06:00 WIB
skuad psm makassar saat berhasil mengalahkan Rans Nusantara FC di pekan keempat Liga 1 2022/23.
skuad psm makassar saat berhasil mengalahkan Rans Nusantara FC di pekan keempat Liga 1 2022/23. /instagram/ @psm_makassar

Disini PSM kembali kalah dalam penguasaan bola dengan 40 persen berbanding 60 persen untuk Kedah Darul Aman.

Selain itu, kemenangan ini harus memakan korban dengan dikeluarkannya Yuran Fernandes dan Agung Mannan.

Gol Juku Eja dicetak Yuran Fernandes, dan kemenangan akhirnya didapatkan melalui gol tambahan Yakob Sayuri.

Di laga terakhir pada 15 Agustus 2022, PSM kembali kalah dari Rans Nusantara dalam hal pengusaan bola.

Baca Juga: Skenario Kasus Brigadir J dan Peristiwa KM50 Punya Kemiripan, Ferdy Sambo Diduga Terlibat

PSM Makassar hanya menguasai bola 41 persen, sedangkan Rans Nusantara 59 persen penguasaan bola.

Meski begitu, PSM Makassar keluar sebagai pemenang dengan skor 2-1.***

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: livescore


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x