Rangkuman Bursa Transfer Klub Eropa Dalam Sebulan, Mane Out, Mbappe Termahal, Ronaldo Stay di MU

- 1 Juni 2022, 07:41 WIB
menggantikan lewandowski dan Gnarby sadio mane siap perkuat bayern munchen
menggantikan lewandowski dan Gnarby sadio mane siap perkuat bayern munchen /Instagram @sadiomaneofficiel / Tubanbicara/

Ia hampir bergabung dengan Real Madrid dengan status bebas transfer, tetapi kekuatan finansial PSG mematahkan hal tersebut.

Tawaran Real senilai £145 juta (Rp2,66 triliun) untuk Mbappe ditolak musim panas lalu.

Manchester City mengaktifkan klausul rilis Erling Haaland pada pertengahan Mei.

Haaland akan bergabung pada 1 Juli dengan total £85,5 juta (Rp1,56 triliun) termasuk biaya agen dan tambahan lainnya.

Baca Juga: Gelandang PSM Makassar Ogah Ikut Trial Skuat Bernardo Tavares, Macz Man: Kau Jago Kah?

Langkah itu tampaknya akan mengakhiri pengejaran Pep Guardiola terhadap Harry Kane dari Tottenham.

Bek Chelsea Antonio Rudiger telah mencapai kesepakatan dengan Real Madrid untuk bergabung dengan status bebas transfer di musim panas.

Rudiger secara resmi akan bergabung dengan Real pada 1 Juli dengan kontrak empat tahun yang bernilai €400.000 (Rp6,24 miliar) per minggu.

Pemain internasional Jerman itu memutuskan menolak kontrak baru di Stamford Bridge pada bulan April.

Baca Juga: 3 Mantan Anak Asuh Alfredo Vera di Persipura Diboyong ke Persita Tangerang

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x