Diam-diam Menusuk, Rafli Asrul Salip Pratama Arhan Bermain di Luar Negeri, Wonderkid PSM Susul Sang Senior

- 8 Februari 2022, 15:45 WIB
Rafli Asrul
Rafli Asrul /Instagram/raflyasrul_07

Belum diketahui dimana ia akan berkiprah, tetapi sebelumnya ia memang dikabarkan didekati klub asal Yunani yakni Atromitos FC.

Manajemen PSM pun sangat mendukung pemainnya jika ingin melanjutkan kiprahnya keluar negeri.

Pelatih PSM U-18, Irfan Rahman berpesan kepada alumni Garuda Select dua dan tiga ini.

Ia berpesan agar Rafli untuk selalu berbenah dan belajar sepak bola dengan baik di luar negeri.

Baca Juga: KDRT sebagai Aib yang Harus Diceritakan ke Orang Lain? Buya Yahya: Tunggu Dulu, Begini Selengkapnya

Ia juga meminta Rafli untuk bisa beradaptasi dengan atmosfir sepak bola Eropa.

Dimana ia akan berhadapan dengan pemain berpostur lebih besar. Tentunya taktik dan mental Rafli akan diuji disini.

Selain itu, pola hidup sehat harus diperhatikan selama berada disana.

Irfan juga berharap Rafli bisa dilirik Shin Tae Yong untuk memperkuat Timnas Garuda Muda di Piala Dunia U-20 pada 2023 mendatang.

Baca Juga: Batal Sekali, Bangladesh Undang Indonesia Ikuti Laga FIFA Matchday, Terima atau Cari yang Lebih Tinggi?

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah