Pemain Borneo FC Kena Hukuman Telak, Manajer Klub Panik Tak Ada Pemberitahuan

- 24 Januari 2022, 10:35 WIB
Kena sanksi pemain Borneo FC absen lawan Bali United
Kena sanksi pemain Borneo FC absen lawan Bali United /Instagram Nabiel Husein/sports.indosiar

JURNAL PALOPO- Borneo FC kehilangan pemain penting, akibat hukuman dari penyelenggara Liga 1.

Hukuman ini adalah buntut dari kekalahan mereka, saat ditantang Persib Bandung. 

Dalam laga ini, Borneo FC menekan kekalahan 1-0. Parahnya lagi, salah satu pemain kena sanksi akibat pelanggaran yang dilakukannya. 

Baca Juga: Pemain Arema Diseruduk Covid-19, Persib Perketat Pengawasan Kesehatan Pemain

Rifad Marasabessy diganjar hukuman larangan bermain, setelah lakukan pelanggaran berat pada Ardi Idrus, pemain Persib Bandung. 

Namun pada saat insiden terjadi, wasit luput berikan kartu kuning pada Rifad Marasabessy. 

Hal inilah yang kemudian buat Manajer Borneo FC kaget, saat pemainnya diganjar hukuman tak boleh bermain saat melawan Bali United. 

"Sanksi Rifad mengujurkan kami, diberikan tanpa ada pemberitahuan sebelumnya," sebut Dandri Dauri, dikutip Jurnal Palopo dari laman resmi klub. 

Baca Juga: POPULER LIGA 1: Kontrak M Rashid Berakhir Bos Persib Kesulitan, Taisei Murakawa Gabung Pangeran Biru?

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x