Ditahan Imbang 0-0 dari TR Kabo, 3 Pemain Pengganti Arema FC Tidak Bisa Bawa Perubahan di Papan Skor

- 5 Januari 2022, 20:26 WIB
Laga antara Arema FC melawan TR Kabo berakhir imbang.
Laga antara Arema FC melawan TR Kabo berakhir imbang. /Instagram/liga1match

JURNAL PALOPO - Putaran kedua BRI Liga 1 kembali bergulir dengan pertandingan pembukaan antara Arema FC melawan TR Kabo di stadion Dipta, Bali.

TR Kabo yang menduduki peringkat 13 klasemen sementara BRI Liga 1 menantang Arema FC yang menduduki peringkat tiga klasemen.

Hasil pertandingan pembuka BRI Liga 1 antara TR Kabo melawan Arema FC berakhir imbang 0-0.

Baca Juga: 10 Daftar Anime yang hanya Perlu Ditonton Sekali Seumur Hidup, Nomor 3 Mengecewakan

Terdapat tiga kartu kuning yang dikeluarkan dalam laga ini dengan Arema mendapat dua kartu dari Feby Eka Putra di menit 21 dan Hanif Abdurrauf Sjahbandi.

Sementara di TR Persikabo, Didik Wahyu yang mendapat kartu kuning di menit ke 51 babak kedua.

Usaha Arema memasukkan tiga pemain nyatanya tidak membawa perubahan di papan skor.

Bramtio Ramadhan menggantikan Ridwan Tawainella, Hamzah Tifofani mengantikan Muhammad Rafli dan Didik Ariyanto mengantikan Feby Eka Putra.

Baca Juga: Pengakuan Asnawi Mangkualam Jajaki Korea Selatan Pertama Kali, Sempat Makan Babi hingga 10 Kali

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x