Tatap Laga Kontra Persita Tangerang, Pelatih Persib Bandung Bongkar Kelemahan Pangeran Biru

- 4 Januari 2022, 10:45 WIB
Ini dia Kelemahan Persib Bandung jelang duel vs Persita
Ini dia Kelemahan Persib Bandung jelang duel vs Persita /Pikiran Rakyat/

JURNAL PALOPO- Meski telah siap untuk tampil di putaran kedua Liga 1 BRI. Pelatih Persib Bandung khawatir dengan kondisi lapangan di Bali. 

Persib Bandung yang saat ini sudah sangat siap, untuk bisa membawa pulang gela juara pada Liga 1 BRI untuk putaran kedua. 

Namun Maung Bandung mengalami kesulitan, yang mana hal tersebut menjadi kekhawatiran pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts. 

Baca Juga: Takut Kecolongan Lagi, Pelatih Persib Bandung Terus Pepet Duo Timnas Indonesia

Menurut pelatih asal Belanda itu, anak asuhnya kemungkinan besar akan kesulitan untuk beradaptasi dengan kondisi lapangan yang ada di Bali. 

Terlebih kondisi di Bali jauh berbeda dengan lapangan hijau tempat Persib Bandung sebelumnya berlaga. 

Sebelumnya pada putaran pertama Liga 1 BRI, 17 laga dimainkan di luar Bali. Persib Bandung berlaga di stadion Tangerang, Kabupaten Bekasi, Solo, Magelang dan Yogyakarta. 

Meski begitu mantan pelatih Arema FC ini tetap optimis jika anak asuhnya mampu melawati setiap rintangan, saat berada di lapangan nantinya.

Baca Juga: Bruno Cantanhede Pilih Pakai Nomor Punggung 37 di Persib Bandung, Ternyata Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x