Egy Maulana Fikri Siap Tampil Lawan Singapura, Asa Final AFF Suzuki Cup 2020 Makin Lebar

- 24 Desember 2021, 14:19 WIB
Egy Maulan Vikri merumput di leg kedua kontra Singapura
Egy Maulan Vikri merumput di leg kedua kontra Singapura /pssi.org

JURNAL PALOPO- Kembali berlaga pada 25 Desember, Egy Maulana Fikri siap memberikan yang terbaik untuk Timnas Indonesia di Piala AFF Suzuki Cup 2021.

Bermain imbang pada leg pertama, membuat Timnas Indonesia harus kerja extra keras di leg kedua melawan Singapura di ajang AFF Suzuki Cup 2021.

Sejumlah prediksi kembali dikeluarkan pengamat sepakbola, termasuk bergabungnya Egy Maulana Fikri di leg kedua semifinal Piala AFF Suzuki Cup 2020.

Baca Juga: Live Streaming Piala AFF 2020, Indonesia hanya Butuh 1-0 Untuk Maju ke Babak Final, Ayo Garuda

Baca Juga: Kejutan Arema FC di Bursa Transfer Liga 1 BRI, Akuisisi Pemain Lokal Persib Bandung

Jika sebelumnya media Vietnam berbalik dengan menjagokan Singapura, setelah melihat permainan Asnawi cs di leg kedua melawan Timnas Indonesia. 

Sejumlah pengamat bola justru percaya jika kehadiran Egy Maulana Vikri, bisa membawa angin segar untuk kemenangan Timnas Indonesia di Leg kedua, yang berlangsung pada 25 Desember. 

Egy Maulana Vikri akan turun di laga kedua kontra Singapura. Ia baru tiba di Singapura pada Selasa 21 Desember 2021 malam WIB, dan sudah melakukan latihan bersama rekannya di Stadion Bukit Gombak. 

Egy sendiri saat ini memilih fokus untuk latihan, demi bisa membangun kekuatan dalam menghadapi The Lions, terlebih sang pelatih Shin Tae Yong mulai mengetahui kelemahan tim lawan. 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x