Pelatih PSG Tolak Menyalahkan Kylian Mbappe Setelah Kalah dari AS Monaco 2-0

- 22 Februari 2021, 14:07 WIB
Kylian Mbappe saat laga melawan AS Monaco
Kylian Mbappe saat laga melawan AS Monaco /Instagram @Kylian Mbappe/

Sementara pada pertandingan tersebut (PSG vs Monaco), Kylian Mbappe yang menjadi The Man Of The Match di laga melawan Barcelona, tampil loyo saat menjamu mantan klubnya. 

Baca Juga: Hasil Liga Inggris : Permalukan Tottenham Hotspur 2-1, West Ham United Amankan Posisi Empat Klasemen Sementara

Baca Juga: Krisis Air Bersih di NTT, Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Komitmen Berikan Solusi

Baca Juga: Hasil Liga Italia: Bungkam AC Milan 3 Gol Tanpa Balas, Inter Milan Nyaman di Puncak Klasemen

Mbappe hanya tercatat menciptakan satu peluang dan tidak pernah melakukan percobaan ke gawang.

Namun terkait hal tersebut, Pochettino menolak menyalahkan sang striker Mbappe.

"Dalam sepakbola ada banyak situasi, lawan berbeda, situasi berbeda" ucap Pochettino dalam konferensi pers, dikutip dari Canal+.

Pochettino juga mengungkapkan kalau ada yang harus di salahkan maka dirinyalah yang harus dipersalahkan.

Baca Juga: MU Naik ke Posisi 2 Klasemen Liga Inggris Setelah Menumbangkan Newcastle 3-1 di Old Trafford

Baca Juga: Hore! Kartu Prakerja 2021 Kembali Dibuka, Cek Persyaratan dan Cara Mendaftarnya di prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x