Akhirnya Terungkap Juga, Ini Penyebab Cedera Kenzo Nambu di PSM Makassar, Bukan Terjadi Saat Bertanding

12 Juli 2022, 09:30 WIB
PSM Makassar diprediksi sudah bisa mainkan Kenzo Nambu dan bek jangkung eks Persib Bandung. /Instagram @psm_ta/

JURNAL PALOPO- Akhirnya Terungkap Juga, Ini Penyebab Cedera Kenzo Nambu di PSM Makassar, Bukan Terjadi Saat Bertanding. 

Kenzo Nambu pemain baru PSM Makassar, harus lewatkan sejumlah laga sengit bersama Juku Eja.

Kenzo Nambu adalah pemain sayap asal Jepang, yang sukses pikat pelatih PSM Makassar. 

Baca Juga: Akhirnya Gabung Juga dengan Persib Bandung, Striker Haus Gol Eks Kanazawa Sudah Mulai Latihan

Dia adalah pemain terakhir, untuk slot asing yang gabung dengan PSM Makassar. 

Sekaligus mengisi slot pemain Asia, yang musim lalu jadi milik Golgol Mebrahtu. 

Kenzo sejatinya masuk dalam daftar pemain, yang diboyong untuk laga Piala Presiden dan AFC Cup. 

Namun di Piala Presiden 2022, Kenzo baru tampil selama delapan menit saja saat bersua Arema FC. 

Baca Juga: Rangkuman Jendela Transfer Eropa Minggu Ini, MU Cari Alternatif De Jong, Lewandowski Batal ke Barcelona

Selanjutnya sisa laga PSM di Piala Presiden dan AFC Cup, pria Jepang ini tak lagi dimainkan. 

Belakangan diketahui jika Kenzo Nambu alami cedera yang terbilang parah. 

Terbukti dua laga AFC tak diikuti, dan tiga laga di Piala Presiden 2022.

Sebelumnya para petinggi PSM tidak berikan detail cedera sang pemain. 

Baca Juga: PSM Makassar Belum Stop Belanja! Nama Ferdinand Sinaga Mencuat Lagi, Bernardo: Pemain Bagus Punya Tempat

Namun Appi sempat menegaskan jika Kenzo Nambu, tidak dalam kondisi cedera saat dibeli. 

Bahkan menurut laman resmi klub, Kenzo telah menepi selama empat minggu terhitung sejak laga melawan Arema FC. 

Empat minggu sekaligus menjadi proses pemulihan sang pemain. 

"Program pemulihan yang sudah diterapkan kurang lebih 4 minggu, dan sudah buahkan hasil,"dikutip dari laman resmi klub.

Baca Juga: 4 Wajah Baru PSM Makassar Jelang Liga 1 Bergulir, Update Terbaru Kondisi Kenzo Nambu Usai Cedera

Kini Kenzo mulai kembali latihan bersama skuad lainnya dari PSM Makassar. 

Sementara itu menurut Dokter Tim PSM Makassar, tak hanya Kenzo Nambu yang mulai pulih. 

Tapi bek jangkung mantan Persib Bandung, perlahan sudah bisa ikuti sesi latihan perdana PSM. 

Latihan perdana ini, adalah yang dilakukan usai libur Idul Adha. 

Baca Juga: Begini Target PSM Makassar di Liga 1, Bernardo Tavares Bandingkan Musim Lalu dengan Kondisi Tim

Bahkan menurutnya, dua pemain itu bisa disiapakan jika memang tenaga mereka sangat dibutuhkan. 

"Kita siapakan semaksimal mungkin jika ingin dipakai,"ujar Dokter Hardiansyah Muslimin.

Bahkan keduanya sudah memungkinkan turun, saat laga melawan PSS Sleman 24 Juli 2022.

Diketahui, Kenzo Nambu alami cedera usai benturan dengan Ananda Rehan pada sesi latihan.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler