Cadas! PSSI Temukan Solusi Tumpulnya Lini Depan Timnas Indonesia, Semusim di Liga Eropa Cetak 19 Gol

- 14 April 2024, 15:16 WIB
Dean Zandbergen calon naturalisasi PSSI untuk Timnas Indonesia.
Dean Zandbergen calon naturalisasi PSSI untuk Timnas Indonesia. /Tangkapan layar Instagram @zandxbergen_/

Dia unggah foto capture video call bersama Dean Zandbergen di story Instagram miliknya dengan menuliskan "Silaturahmi Syawal".

Selain dari staff Menpora, ini juga diperkuat oleh pernyataan Erick Thohir, Ketua PSSI.

Ada dua calon pemain naturalisasi, dan salah satunya merupakan seorang striker.

Nama Ole Romeny sempat muncul, namun Erick pastikan jika itu bukan pemain yang dia maksud.

Baca Juga: Bek Tangguh FC Twente Kode Keras Gabung Timnas Indonesia, Tom Haye Bakal Tergeser

"Kalau suratnya sudah masuk, iya, ada dua. Striker salah satunya. Striker ini bisa menjadi tulang punggung utama. Saya pastikan bukan itu (Ole Romeny),"terang Erick Thohir.

Dean merupakan striker yang juga bisa main di posisi Winger.

Pemain berusia 22 tahun perkuat klub kasta tiga Liga Belanda bersama Sparta Rotterdam II.

Dean Zandbergen musim melesakkan 19 gol dan tiga assist dari 29 penampilan.

Baca Juga: PSBS Biak Siap Borong Pemain Arema FC, Reinkarnasi Persipura Jayapura Siap Rajai Liga 1

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah