14 Kata-kata Ucapan untuk Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW

- 28 Oktober 2020, 19:24 WIB
Maulid Nabi Muhammad SAW.
Maulid Nabi Muhammad SAW. /NU

JURNALPALOPO - Seluruh umat muslim diseluruh dunia khususnya di Indonesia, orang-orang selalu senantiasa dan sangat antusias menyambut peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.

Maulid Nabi Muhammad SAW adalah peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW, yang diperingati setiap tahunnya.

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Indonesia kali ini jatuh pada 29 Oktober 2020 atau 12 Rabiul Awal 1442 H.

Baca Juga: Sorot Aktivitas Belanja, ShopeePay Deals Rp1 Hadir di Euforia 11.11

Dalam rangka memperingati hari lahir Muhammad SAW, masyarakat selalu merayakan dengan beberapa hal yang biasa dilakukan dan telah berkembang dalam masyarakat Islam, semenjak wafatnya Rasulullah SAW.

Adapun perayaan yang dibuat masyarakat Indonesia seperti, pengajian dan syukuran dan bershalawat menyambut momen tersebut.

Seluruh umat muslim diharapkan agar tidak hanya sekadar merayakannya saja, namun juga selalu meneladani segala akhlak baik yang dicontohkan oleh Rasulullah semasa beliau masih hidup.

Berikut kumpulan kata-kata ucapan maulid nabi Muhammad SAW 2020, dirangkum Jurnal Palopo dari berbagai sumber.

Baca Juga: Begini Sejarah Singkat Maulid, Hari Kelahiran Nabi Muhammad SAW

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x