Ciri Kepribadian Berdasarkan Urutan Lahir, Si Bungsu Suka Mencari Perhatian dan Kreatif

- 7 November 2021, 10:30 WIB
Ilustrasi ciri kepribadian berdasarkan urutan lahir.
Ilustrasi ciri kepribadian berdasarkan urutan lahir. /Pixabay/5688709

Dibanding anak tengah, si bungsu cenderung lebih berjiwa bebas, dan mengikuti arus. Tak hanya itu, si bungsu juga suka mengambil risiko.

Ia juga tidak terlalu peduli dengan hal-hal seperti mengingat hari ulang tahun, hari jadi, dll. Anak yang lahir terakhir menikmati hidup sebagaimana adanya. 

Ciri kepribadian dari anak bungsu adalah berjiwa sosial, kreatif, menawan, tidak rumit, menyenangkan, manipulatif, pencari perhatian, dan egois.

4. Anak tunggal

Baca Juga: 7 Hewan Ini Mampu Deteksi Makhluk Halus, Nomor Lima Paling Setia

Anak tunggal seringkali merasa sangat nyaman dengan orang dewasa dan orang yang lebih tua. Hasil dari ini dapat terwujud dalam perfeksionisme atau kebutuhan untuk berprestasi. Namun, anak tunggal bisa sangat sensitif terhadap kritik.

Ciri kepribadian yang dimiliki anak tunggal antara lain percaya diri, teliti, bertanggung jawab, perfeksionis, pusat perhatian, peka, dewasa, dan pemimpin.

Faktor-faktor yang mempengaruhi karakteristik dan kepribadian ini biasanya berkaitan dengan hubungan antara orang tua dengan anak serta saudara kandung satu sama lain.***

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah