Facebook Ubah Nama Jadi Meta, Edward Snowden: Perubahan Nama Tidak Mengubah Kelakuan Mereka

- 29 Oktober 2021, 19:14 WIB
Edward Snowden mengomentari perubahan nama Facebook menjadi Meta.
Edward Snowden mengomentari perubahan nama Facebook menjadi Meta. /Twitter/@Meta

JURNAL PALOPO - Platform media sosial terbesar di dunia, Facebook mengalami rebranding dengan nama baru yakni Meta.

Perubahan nama itu sejalan dengan fokus perusahaan yang ingin membangun metaverse sejati pertama di dunia. 

Tetapi hal ini menurut Edward Snowden tidak merubah apapun terkait ketidakadilan perusahaan Mark Zuckerberg.

Baca Juga: Muslim Wajib Tahu! Kalimat Dzikir yang Paling Disukai Allah, Ringan Namun Berpahala Dahsyat

Edward Snowden mengatakan dalam cuitannya di Twitter bahwa Facebook tetaplah Facebook, dokumen tidaklah mengubah sesuatu.

"Facebook adalah Facebook. Jangan menulis tentang nama, tulis tentang apa yang mereka lakukan, karena itulah yang penting. Dokumen tidak mengubah sesuatu," cuitnya dikutip dari akun Twitter @Snowden.

Tidak hanya Snowden, banyak netizen lain yang juga menyebut bahwa Facebook melarikan diri dari tanggung jawabnya melalui perubahan nama.

Cuitan Edward Snowden terkait perubahan nama Facebook menjadi Meta.
Cuitan Edward Snowden terkait perubahan nama Facebook menjadi Meta. Twitter/@Snowden

Baca Juga: Orang Cerdas yang Sesungguhnya Kata Buya Yahya: Dia akan Meniti Kebaikan di Dunia untuk Kebahagiaan Akhirat

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Coingape


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x