Mengenal Rig, Mining dan Ethereum, Salah Satu Mata Uang Digital Berbasis Blockchain

- 26 Oktober 2021, 09:07 WIB
Ethereum, salah satu mata uang digital berbasis blockchain yang banyak di cari para penambang.
Ethereum, salah satu mata uang digital berbasis blockchain yang banyak di cari para penambang. /pixabay/Peter Patel

JURNAL PALOPO - Sistem keuangan di dunia sepertinya akan bergerak ke arah digital berbasis blockchain. Seperti dalam hal investasi atau mencari uang di dunia maya.

Salah satu yang sepertinya akan terus berkembang kedepannya adalah mata uang kripto. Mata uang ini berbentuk koin digital yang dapat digunakan untuk membeli atau ditukarkan dengan uang nyata.

Cara mendapatkannya pun beragam. Ada yang dengan cara trading atau mining (menambang).

Baca Juga: Serial Gopi 26 Oktober 2021: Kokila Pulang Kerumah, Ahem dan Gopi Dianggap Tamu

Artikel ini akan menjelaskan salah satu jenis mata uang kripto yang banyak diburu oleh penambang yakni Ethereum (ETH).

Ethereum adalah jaringan di balik mata uang kripto (cryptocurrency) berbasis blockchain yaitu, Ether.

Blockchain sendiri seperti catatan transaksi bank yang memerlukan kepercayaan kepada bank untuk terus mengupdate catatan transaksi ini dan membuatnya seakurat mungkin.

Tetapi dengan mata uang kripto, resiko mempercayakan ke sebuah entitas tunggal tidak lagi terjadi.

Baca Juga: Ahem Usir Gopi dari Rumah Keluarga Modi, Kokila Dibuat Murka dan Membentuk Anaknya

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: bitdegree.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x