Jajal Eksotis Rongkong Luwu Utara Lewat Gowes PASSTy, Surga Dibalik Pegunungan Tana Masakke

- 21 Agustus 2021, 09:07 WIB
Rongkong Tana Masakke Luwu Utara
Rongkong Tana Masakke Luwu Utara /Photo by Chyro/

JURNAL PALOPO- Pesona Rongkong Luwu Utara, yang berjuluk Tana Masakke, sudah tidak dapat ditawar lagi.

Saking eksotisnya, tempat wisata di Luwu Utara ini selalu mengundang decak kagum para penikmat pemandangan alam bebas. 

Bagaimana tidak Ronkong yang terletak di daerah pegunungan Luwu Utara ini, menghadirkan nuansa berbeda yang tak lekang oleh waktu. 

Baca Juga: Empat Wisata yang Dapat Dikunjungi Saat Berada di Sulawesi, Hobi Traveling Wajib Tahu

Rongkong selalu menjadi spot utama di Luwu Utara, yang dijadikan buruan masyarakat untuk merayakan HUT RI. 

Namun pada HUT ke-76, tak ada perayaan yang mencolok di daerah ini. Pasalnya, pandemi Covid-19 telah membuat semua berbeda 180 derajat. 

Pemerintah Luwu Utara, melarang adanya wisatawan yang masuk area ini. Hal ini lantaran diberlakukannya aturan PPKM.

Luwu Utara sendiri, menerapkan PPKM Mikro atau yang kini berganti nama menjadi PPKM Level 3.

Baca Juga: Wajib Dikunjungi! 7 Wisata Alam di Palopo dengan Harga di Bawah Rp 40 Ribu

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x