Mata Bulat atau Kecil? Cari Tahu Kepribadian Anda Lewat Ukuran dan Bentuk Mata yang Dimiliki

- 9 Februari 2021, 20:37 WIB
Ilustrasi mata.
Ilustrasi mata. /PIXABAY/cocoparisienne

Baca Juga: Pilih Gambar Sisik Jari dan Temukan Karakter Tersembunyi Anda dalam Tes Kepribadian

Baca Juga: Tes Psikologi : Pilih Gambar dan Cari Tahu, Apakah Hubungan yang Anda Jalani Sehat atau Tidak

Terkadang Anda dapat mempercayai orang dengan terlalu mudah, jadi pastikan Anda mengukurnya dengan tepat sebelum memberikan seluruh isi hati.

- Mata kecil

Jika Anda memiliki mata kecil, Anda melihat dunia melalui lensa yang lebih logis dan analitis.

Anda percaya pada fokus, presisi, akurasi, dan logika. Anda memiliki kecerdasan tinggi, dan orang-orang mendatangi untuk meminta jawaban tentang hal-hal rumit setiap saat.

Baca Juga: Tes Psikologi: Cari Tahu Kepribadian Anda Lewat Gambar Wajah, Kreatif atau Impulsif

Baca Juga: Cek Fakta: Dana Haji Rp28,5 Triliun Digunakan Jokowi Tanpa Sepengetahuan Jamaah, Benarkah Demikian?

Anda lebih memperhatikan detail daripada gambaran yang lebih besar.

Meskipun banyak orang mungkin menganggap Anda dingin, mereka tidak menyadari bahwa memang memiliki emosi, Anda hanya tidak membiarkan diri terbawa oleh mereka.

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Powerofpositivity


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah