Jadwal dan Link Live Streaming IBL 2022: Pacific Caesar vs RANS PIK, Sama-sama Kalah di Laga Perdana

- 17 Januari 2022, 12:14 WIB
jadwal pertandingan dan link live streaming IBL 2022, Pacific Caesar vs RANS PIK
jadwal pertandingan dan link live streaming IBL 2022, Pacific Caesar vs RANS PIK /Iblindonesia

JURNAL PALOPO - Pertandingan ketiga hari ini Indonesian Basketball League (IBL) 2022, Senin 17 Januari, akan mempertemukan Pacific Caesar Surabaya melawan RANS PIK Basketball Club.

Pertandingan Pacific Caesar kontra RANS PIK akan berlangsung di Hall Basketball Senayan, pukul 17.00 WIB dan dapat ditonton via live streaming di link yang disematkan di bawah artikel.

Pacific Caesar saat ini sedang menghuni peringkat enam klasemen sementara IBL Tokopedia 2022 divisi merah.

Baca Juga: Aduh! Marc Klok Siap Bela Timnas Indonesia, Persib Bandung Rela Nggak? Tiga Nama Bakal Nyusul

Pacific Caesar telah melakoni satu laga saat melawan Prawira bandung di laga pembuka IBL Tokopedia 2022.

Klub besutan Aries Herman ini dipaksa menyerah 54-71 dari Prawira bandung.

Sama dengan Pacific Caesar, RANS PIK yang baru memulai debut di IBL Tokopedia 2022 juga mengalami kekalahan perdana.

Klub milik Raffi Ahmad ini dipaksa menyerah oleh West Bandits Combiphar Solo dengan skor 57-75.

Baca Juga: Dalam Bayangan Persebaya, Pelatih Persib Bandung Diminta Hengkang, Nama Luis Milla Mencuat

Kedua tim ini menjadikan pertandingan ini sebagai titik untuk bangkit setelah kekalahan perdana di IBL Tokopedia 2022.

Berikut ini roaster kedua tim

Pacific Caesar Surabaya

Akeem Garfield Ellis
Andreas Kristian Vieri
Boby Gillian Wibisono
Calvin Chrissler
Christian Yudha
Daffa Dhoifullah
Dio Freedo Putra
Gregorio Claudie Wibowo
Muhammad Akbar K. Jamalong
Muhammad Aulaz Ariezky
Muhammad Iqbal Hardianto
Ramdhan Yudha Yuwana
Tyron Lamar Criswell
Yonatan Yonatan

Baca Juga: Jadwal, Link Live Streaming IBL 2022: Kalah Musim Lalu dari Dewa United, Bima Perkasa Usung Misi Balas Dendam

RANS PIK Basketball Club

Agus Salim
Alfredo Tanujaya Julianto
Althof Dwira Satrio
Bima Riski Ardiansyah
Christian Gunawan
David Liberty Nuban
Eko Agung Prabowo
Fabio Matheus Mailangkay
Fatur Dzikri Shihab
Hal Shane Heyward
Ida Bagus Ananta Wisnu Putra
Jalil Austin Mohammed Abdul Bassit
Januar Kuntara
Nuke Tri Saputra
Oki Wira Sanjaya
Rodmundus Ottu Ray
Valentino Wuwungan

Untuk menyaksikan laga Pacific Caesar Surabaya vs RANS PIK Basketball Club dapat dengan meng-copy link berikut ke browser Anda.

https://www.vidio.com/live/8590-ibl-tokopedia-2022?schedule_id=1584743

***

*) Disclaimer: link di atas hanya sebagai informasi. Berfungi atau tidaknya diluar tanggung jawab Jurnal Palopo.

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: IBL Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x