Polsek Telluwanua dan Wara Utara Kompak Berbagi, Kapolres Palopo Titip Harap Lewat Bantuan Sosial

- 24 Juni 2024, 15:31 WIB
Kapolres Palopo saat berbagi bansos di Telluwanua dan Wara Utara.
Kapolres Palopo saat berbagi bansos di Telluwanua dan Wara Utara. /JurnalPalopo.Com/

JURNALPALOPO.COM- Momen Bhayangkara ke-78 kian terasa di Polres Palopo.

Hal ini ditandai dengan sederet kegiatan, yang mulai dilaksanakan dan dijadwalkan Polres Palopo.

Termasuk Polsek Telluwanua dan Warga Utara, yang salurkan bantuan sosial, Selasa, 24 Juni 2024.

Baca Juga: Terungkap Dari Tes Ilusi Optik, Hewan Apa yang Anda Lihat Mencerminkan Sifat Anda yang Sesungguhnya

Kapolres Palopo yang hadir dalam kegiatan tersebut berharap bantuan yang diberikan bisa membantu warga.

"Semoga ini bisa membantu keperluan sehari-hari bapak ibu serta mendoakan kami agar diberi kelancaran dalam menjalankan tugas," ucap AKBP Safi'i Nafsikin. 

Dalam pelaksanaan tersebut, terlihat warga yang didominasi lansia sangat bersyukur dengan bantuan yang diberikan Polres palopo.

Penyaluran bansos dilakukan usai upacara di tanam makam pahlawan (TMP).

Baca Juga: Panduan Lengkap Seleksi CPNS 2024 untuk Fresh Graduate dan Pencari Kerja, Dari Formasi hingga Cara Daftar

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah