Peletakan Batu Pertama Bedah Rumah Warga Miskin Ekstrem, Kabag SDM Polres Palopo Apresiasi Bhabin Dangerakko

- 22 Mei 2024, 11:54 WIB
Foto bersama usai peletakan batu pertama bedah rumah, yang dimotori oleh Bhabinkamtibmas Dangerakko.
Foto bersama usai peletakan batu pertama bedah rumah, yang dimotori oleh Bhabinkamtibmas Dangerakko. /Sari Maya / JurnalPalopo.Com/

"Upaya luar biasa untuk warga, dan harapan kami para Bhabinkamtibmas Polres Palopo lainnya bisa mencontohnya,"ucap Kompol Misbahuddin.

Sementara itu Ketua Baznas Palopo mengatakan, jika bedah rumah ini bisa terjadi berkat kolaborasi dari semua pihak terkait.

"Ini adalah kolaborasi yang sangat baik dari semua pihak sehingga bisa melaksanakan peletakan batu pertama dirumah ini,"kunci As'ad Syam.

Sebelumnya Bhabinkamtibmas Dangerakko, Aiptu Ruslan melakukan permohonan bantuan kepada Baznas untuk pembangunan rumah tersebut. 

Baca Juga: Tak Kenal Lelah! Polres Palopo dan Bhayangkari Tembus Latimojong, Logistik dan Trauma Healing jadi Kado Utama

Hal ini disetujui Baznas dengan mengelontorkan dana sebesar 20 juta rupiah.

Bantuan lain juga datang dari Polres Palopo, dan pemerintah setempat demi percepatan pembangunan rumah Ibu Nurmi.***

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah