Pemerintah Kembali Buka Program KIP Kuliah Tahun 2024, Ini Cara dan Syarat Daftarnya

- 9 Februari 2024, 12:23 WIB
Ilustrasi - cara daftar, syarat mendaftar KIP Kuliah Tahun 2024
Ilustrasi - cara daftar, syarat mendaftar KIP Kuliah Tahun 2024 /

- Lulusan SMA/SMK/sederajat yang lulus pada tahun berjalan atau maksimal dua tahun sebelumnya.

- Usia pendaftar maksimal 21 tahun.

- Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN), dan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang valid.

- Lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui semua jalur masuk baik S1 atau vokasi.

Baca Juga: Waduh Pemerintah Hentikan Bansos Beras 10 KG? Bapanas Buka-bukaan Alasan Utamanya

- Berasal dari keluarga yang mengalami keterbatasan ekonomi atau berasal dari keluarga miskin/rentan miskin.

Cara Pendaftaran KIP Kuliah 2024

Proses pendaftaran program KIP Kuliah 2024 dilakukan sebagai berikut:

1. Akses laman kip-kuliah.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Kamu Wajib Tahu, Penyaluran Bansos PKH Baru Cair di 4 Kategori, Cek Mungkin Kamu Termasuk

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah