Dekan Fakultas Kedok, Ekonomi dan Teknik Untad Ikut Diperiksa KPK, Ada Apa Sebenarnya?

- 27 Maret 2023, 23:34 WIB
Tiga Dekan Fakultas yang ada di Untad diperiksa KPK
Tiga Dekan Fakultas yang ada di Untad diperiksa KPK /Sumber Foto: take by riwan

JURNAL PALOPO - Tiga Dekan Fakultas Universitas Tadulako (Untad), yaitu Dekan Fakultas Kedok, Ekonomi dan Teknik dikabarkan ikut dimintai keterangan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi.

Ketiga Dekan Fakultas Untad tersebut turut dimintai keterangan terkait audit pengelolaan dan pelaksanaan penerapan system penerimaan mahasiswa baru tahun 2020-2022 lalu.

Selain ketiga Dekan Fakultas Untad itu, mantan Rektor yang menjabat pada periode tersebut Prof. Mahfudz dan Wakil Rektor Bidang Akademik dikabarkan juga turut dimintai keterangan.

BACA JUGA: Pejabat Universitas Tadulako diperiksa KPK, Adakah Kejanggalan dalam Proses Penerimaan Mahasiswa Baru?

Diberitakan sebelumnya, KPK dan Dirjen datang ke Universitas Tadulako pada Senin (13/03/2023) untuk melakukan audit terkait hal tersebut.

Lalu apakah yang membuat KPK melakukan audit terkait pengelolaan dan pelaksanaan penerapan system penerimaan mahasiswa baru tahun 2020-2022 lalu di Universitas Tadulako?

Adakah ada yang janggal pada proses penerimaan mahasiswa baru pada tahun tersebut?

BACA JUGA: Dendam Simic ke Persija Belum Tuntas, Walau Menang di FIFA, Tetap Naik Banding, Segini yang Diminta

Dikutip Jurnal Palopo dari artikel yang tayang di portal Respon Sulteng yang berjudul "KPK dan Itjen Datangi Untad untuk Lakukan Audit Investigasi Terkait PMB Tahun 2020 Hingga 2022", ada kejanggalan di dalam proses penerimaan mahasiswa baru secara mandiri.

Halaman:

Editor: Eko Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x