Renungan Liturgi Injil Katolik 21 Maret 2024: Yesus Berkata Turuti Firmanku, Ia Tidak Akan Mengalami Maut

- 21 Maret 2024, 08:00 WIB
Renungan Injil Katolik, Kamis 21 Maret 2024.
Renungan Injil Katolik, Kamis 21 Maret 2024. /The Katolik /

Ini nyata dari perjanjian Tuhan dengan Abraham dalam bacaan pertama. Namun, Yesus menjanjikan kehidupan kekal bagi mereka yang menuruti firman-Nya: “Sungguh, barangsiapa menuruti firman-Ku, ia tidak akan mengalami maut sampai selama-lamanya.”

Kita melihat kata-kata Yesus ini terpenuhi dalam diri para kudus yang dikenang sepanjang masa, dan teladan hidupnya menjiwai kita.

Baca Juga: Bacaan Liturgi Injil Katolik Rabu 20 Maret 2024: Apa Benar Bahwa Kamu tidak Memuja Dewaku dan Patung Emas?

Hidup mereka mewujudkan apa yang dikatakan Rasul Paulus: “Karena bagiku hidup adalah Kristus dan mati adalah keuntungan.

Tetapi jika aku harus hidup di dunia ini, itu berarti bagiku bekerja memberi buah.”(Flp. 1:21). 

Bagaimana aku sendiri meyakini imanku akan kehidupan kekal?

Apakah imanku akan kehidupan kekal mendasari caraku menghayati hidupku sehari-hari?

Baca Juga: Bacaan Renungan dan Doa Liturgi Selasa 19 Maret 2024, Santo Yosef Bukan Ayah Biologis Tapi Ayah Sah Tuhan Yesus

Itulah ulasan renungan liturgi Injil Katolik, Kamis 21 Maret 2024.***

Halaman:

Editor: Sari Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x