Kisah Dibalik Hari Raya Idul Adha, Ini Makna dan Sejarahnya : Ketakwaan Nabi Ibrahim dan Ismail Diuji

- 28 Mei 2023, 06:30 WIB
Ilustrasi kisah Hari Raya Idul Adha mengenai keimanan Nabi Ibrahim dan Ismail.
Ilustrasi kisah Hari Raya Idul Adha mengenai keimanan Nabi Ibrahim dan Ismail. /bandung.go.id/

JURNALPALOPO.COM - Kisah di balik Hari Raya Idul Adha erat kaitannya dengan Nabi Ibrahim dan Ismail.

Ya, Hari Raya Idul Adha memperingati perjuangan Nabi Ibrahim sebagai ayah dan Ismail sebagai anak.

Hari Raya Idul Adha menggambarkan ketakwaan Nabi Ibrahim dan Ismail dalam menjalankan perintah Allah SWT.

Baca Juga: Hari Raya Pentakosta 2023 Pakai Baju Warna Apa? Cek Disini beserta Maknanya

Dalam Hari Raya Idul Adha kita bisa memaknai ketakwaan Nabi Ibrahim dan Ismail untuk menaati perintah Allah SWT. 

Untuk itu, simak kisah Nabi Ibrahim dan Ismail yang jadi cikal bakal Hari Raya Idul Adha.

Hari Idul Adha adalah peringatan akan peristiwa kurban, yaitu ketika Nabi Ibrahim bersedia untuk mengorbankan sang anak, Nabi Ismail.

Baca Juga: Bukan Yuran Fernandes atau Kike Linares, Hari Ini PSM Makassar Umumkan Pemain Belasteran Kanada yang Stay

Hal itu dilakukan Nabi Ibrahim sebagai bentuk kepatuhannya terhadap perintah Allah SWT.

Halaman:

Editor: Eko Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x