Tuntunan dan Bacaan Sholat Idul Fitri Lengkap dengan Niat, Serta Tata Caranya

- 22 April 2023, 04:00 WIB
Tuntunan dan bacaan sholat Idul Fitri lengkap dengan niat dan tata caranya
Tuntunan dan bacaan sholat Idul Fitri lengkap dengan niat dan tata caranya /Pexels/Kafeel Ahmed/

Bacaan yang dibaca sama dengan takbir dirakaat pertama.

Baca Juga: Bacaan Liturgi Katolik Sabtu 22 April 2023, 3 Poin Mazmur Tanggapan

4. Mengikuti Khutbah Idul Fitri

Setelah salam, para jamaah dianjurkan untuk mengikuti khutbah Idul Fitri.

Hal ini menambahkan kesempurnaan pelaksanaan sholat Idul Fitri.

Selain itu, mendengarkan khutbah merupakan salah satu upaya untuk mendekatkan diri kepada Allah di saat kembali bersih.

Baca Juga: DONE DEAL !!! Ramadhan Sananta Bergabung dengan Persija Jakarta

Bagi khatib disunnahkan memulai khutbah pertamanya dengan takbir sebanyak 9 kali.

Sedangkan di khutbah kedua memulai dengan takbir 7 kali.

Amalkan bacaan sholat Idul Fitri demi mendekatkan diri kepada Allah SWT. ***

Halaman:

Editor: Eko Prasetyo

Sumber: zakat.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah