5 Keutamaan Ramadhan Wajib Diketahui dan Niat Puasa Arab, Latin dan Terjemahannya

- 3 April 2022, 04:00 WIB
Keutamaan bulan ramadham.
Keutamaan bulan ramadham. /Pexels/thirdman

Dengan catatan, puasa yang dilakukannya harus banar-benar karena keimanan dan hanya mengharap pahala dari Allah swt, bukan ingin mendapat pujian dari sesama manusia.

5. Mensyukuri nikmat tersembunyi

Sebuah kenikmatan akan lebih terasa jika untuk mendapatkannya harus dilalui dengan perjuangan.

Salah satu kenikmatan besar orang yang berpuasa adalah saat berbuka puasa, setelah sebelumnya menahan lapar dan dahaga sepanjang hari.

Baca Juga: Pejuang Dua Garis Biru Wajib Tahu, Berikut Doa Mustajab Agar Cepat Hamil

Dengan merasakan kenikmatan ini, akan timbul rasa syukur dalam dirinya.

- Lafal niat puasa ramadhan

Bagi mereka yang ingin berpuasalah, maka wajib baginya membaca niat terlebih dahulu. Berikut adalah lafal niatnya:

"Nawaitu shauma ghadin ‘an adâ’i fardli syahri Ramadlâni hâdzihis sanati lillâhi ta‘âlâ"

Baca Juga: David da Silva Siap Reuni, Persib Bandung Dirumorkan Gaet Winger Muda Timnas Indonesia

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah