Bikin Bangga! Forbes Nobatkan Indonesia Sebagai Negara Terindah, Prancis Juga Lewat

23 Agustus 2022, 06:00 WIB
Indonesia posisi 1 negara terindah. /Pexels / Ahmad Syahrir. /

JURNAL PALOPO- Bikin Bangga! Forbes Nobatkan Indonesia Sebagai Negara Terindah. 

Kabar gembira datang dari luar negeri untuk Indonesia. Pasalnya NKRI dinobatkan sebagai negara terindah. 

Capain ini tentu wajib dibanggakan, dan jadi motivasi untuk selalu mencintai negara Indonesia. 

Baca Juga: Catatan Penting Laga Persib Bandung vs Bali United, David da Silva Gagal Selamatkan Pangeran Biru

Dikutip Jurnal Palopo dari laman PalopoLeaks.Com, dengan judul Wajib Bangga! Indonesia Dinobatkan sebagai Negara Terindah di Dunia

Indonesia berhasil sisihkan Prancis hingga negara Selandia Baru. 

"Baru-baru ini majalah online money.co.uk menobatkan Indonesia sebagai negara terindah di dunia,"dikutip dari PalopoLeaks.Com.

Indonesia berhasil memenuhi kriteria sebagai negara dengan pemandangan alam yang begitu indah.

Baca Juga: GBLA Jadi Kuburan Persib Bandung, 10 Pemain Bali United Pecundangi Idola Bobotoh

Ditambah gunung berapi hingga terumbu karang menjadi daya tarik tersendiri.

Tak hanya itu, money.co.uk juga menyoroti keindahan hutan tropis Sumatera dan Kalimantan.

Belum lagi semua situs warisan dunia UNESCO seperti Taman Nasional Komodo.

Tak hanya Indonesia, sejumlah negara Asia Tenggara seperti Malaysia, Thailand, Myanmar dan Filipina juga masuk dalam top 50 negara terindah di dunia.

Baca Juga: Kronologi Kartu Merah Kiper Bali United, Nadeo dan Gelandang Persib Bandung Ribut, Romansa Timnas Terusik

Ada pun daftar 10 negara terindah versi money.co.uk antara lain.

1. Indonesia

2. Selandia Baru

3. Kolombia

4. Tanzania

5. Meksiko

6. Kenya

Baca Juga: Hasil Babak Pertama: Persib Bandung Bobol 2 Gol, Nadeo Diusir Wasit Bali United Alami Kerugian

7. India

8. Prancis

9. Papua Nugini

10. Komoros

Dinobatkannya Indonesia sebagai negara terindah tentu jadi kado terindah di HUT 77 RI Agustus 2022.

Tetap jaga keutuhan NKRI, kalau bukan kita siapa lagi, kalau bukan sekarang kapan lagi.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler