Selain Lavender, Beberapa Tanaman ini yang Mampu Mengusir Nyamuk

- 25 Juli 2020, 11:46 WIB
Nyamuk DBD.
Nyamuk DBD. //Pixabay/FotoshopTofs

JURNALPALOPO.COM - Nyamuk merupakan hewan yang menjadi musuh para pemilik rumah sejak dulu. Karena Nyamuk memang sangat menganggu dan dapat menyebabkan berbagai penyakit.

Beberapa tanaman ampuh yang bisa mengusir Nyamuk dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Good House Keeping.

Selain Lavender yang diketahui mampu mengusir serangga terbang seperti nyamuk, ngengat, dan lalat.

Baca Juga: BKN Lakukan Sosialisasi Persiapan SKB, Seleksi CPNS 2019 akan Dilanjutkan

Beberapa tanaman lainnya yang bisa juga dijadikan pengusir nyamuk

Lemon Balm

Lemon balm sangat baik untuk mengusir nyamuk, dan tumbuh dengan cepat, jadi berhati-hatilah saat menanamnya di kebun Anda.

Lebih baik untuk menanam tanaman ini di pot di teras rumah Anda.

Baca Juga: Polrestabes Bandung periksa Irwansyah terkait Laporan Medina Zein

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x