Betah Menyendiri, Ternyata Ini 5 Alasan Wanita Tidak Takut Jomblo

- 23 Januari 2022, 19:11 WIB
Ilustrasi wanita jomblo.
Ilustrasi wanita jomblo. /Pexels/anna tarazevich

Baca Juga: Tak Mau Kalah dengan Raffi Ahmad, Sule Ajak Legenda Persib Bandung Akuisisi Klub

Penelitian menunjukkan bahwa menghabiskan waktu sendirian dapat menumbuhkan kreativitas dan kebebasan berpikir. 

Kesendirian juga dapat membantu kita menemukan jati diri kita yang sesungguhnya. 

2. Dapat dengan mudah menilai hubungan buruk

Orang yang mandiri atau sendiri kemungkinan lebih pandai dalam menganalisis hubungan. 

Baca Juga: Apakah Anda Pemilik Huruf X di Telapak Tangan? Hanya 3 Persen Dunia yang Memilikinya

Sehingga pengetahuannya itu membuat bisa memilih mana hubungan buruk dan romantis. 

3. Memiliki lebih banyak waktu untuk teman dan keluarga

Menjadi lajang dan mandiri dapat memberi seseorang ruang besar untuk perbaikan diri dan perawatan diri. 

Selain itu, menjadi jomblo kita dapat mengabdikan diri pada orang-orang sekitar, bahkan lebih memiliki banyak waktu untuk keluarga dan teman. 

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x