8 Jenis Makanan Ini dapat Memberikan Efek Candu, Diantaranya Daging dan Coklat

- 26 November 2020, 08:37 WIB
Ilustrasi daging
Ilustrasi daging /Pixabay./

JURNALPALOPO- Mungkin Anda berpikir bahwa hanya obat-obatan yang membuat candu. Namun tahukah Anda bahwa makanan dapat memberikan efek candu. 

Terdapat beberapa makanan, yang dapat memberikan adiktif apabila dikonsumsi dalam jumlah berlebih. Dan ini tentu buruk bagi kesehatan Anda. 

Dikutip dari Listverse, berikut ini adalah 8 jenis makanan yang dapat membuat Anda ketagihan atau candu. Simak ulasannya.

Baca Juga: Tips dan Trik Mengetahui Keberadaan HP yang Hilang, Salah Satunya dengan Akun Khusus

Baca Juga: 15 Ucapan Natal Terbaik untuk Status, Pesan Kepada Keluarga dan Teman, 25 Desember 2020

1. Gandum

Meski memiliki beberapa manfaat, namun jenis makanan satu ini dapat membawa efek candu jika Anda konsumsi lebih. 

Perlu Anda ketahui bahwa selain gluten, gandum juga mengandung pati dan protein adiktif, yang membuat candu. 

Tubuh akan mencerna protein gandum dan memecahnya menjadi polypeptides yang bisa merangsang sensasi ketagihan layaknya candu. 

Halaman:

Editor: Naswandi

Sumber: Listverse


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x