10 Besar Video Musik K-Pop yang Paling Banyak ditonton Dalam 24 Jam Pertama, BTS Ada gak yah?

- 5 November 2020, 08:12 WIB
BTS dalam Musik Video "Dynamite"
BTS dalam Musik Video "Dynamite" /Soompi

JURNALPALOPO – Melakukan streaming video musik saat perilisan dalam rangkan comeback suatu grup K-Pop tentu menjadi hal paling ditunggu oleh penggemar.

Penggemar akan berusaha untuk melakukan streaming video musik sebanyak-banyaknya saat perilisan pertama kali.

Untuk grup populer, dalam 24 jam perilisan pun, mereka akan mendapatkan jutaan penonton sekaligus.

Baca Juga: Rayakan Awal Bulan November dengan Merchant Baru ShopeePay

Berikut ini, sepuluh besar video musik K-Pop yang paling banyak ditonton dalam 24 jam pertama.

1. Fancy – TWICE

Pada 22 april 2019 lalu, TWICE merilis video musik mereka yang berujudul Fancy.

Fancy mampu meraih 42,10 juta penayangan dalam 24 jam pertama dan saat ini sudah mendapatkan 356,9 juta tampilan.

Baca Juga: Pemprov Sulsel akan Bangun Twin Tower, 1 Lantai Disiapkan Khusus Bupati/Walikota se-Sulsel

2. ON – BTS

Video musik milik BTS yang dirilis pada 27 februari 2020 ini mencapai 44,23 juta penayangan dalam 24 jam pertama.

Hingga saat ini penayangan dari video musik ON milik BTS sudah mencapi 205,6 juta penayangan.

3. Idol – BTS

Baca Juga: Manfaat Herbal Daun Sirih yang Perlu Diketahui, Salah Satunya untuk Meredakan Batuk

Masih dari BTS, video musik yang dirilis 24 april 2018 lalu menarik penonton hingga 45,90 juta penonton di 24 jam pertama.

Saat ini, video musik milik BTS satu ini sudah mencapai 778,1 juta penonton.

4. ON Kinetic Manifesto Film – BTS

Pada 21 februari 2020 lalu, BTS merilis video musik mereka yang bertajuk ON Kinetic manifesto Film yang menarik hingga 46,50 juta penayangan dalam 24 jam pertama.

Baca Juga: Dari Jisoo BLACKPINK Hingga Kim Min Kyu, Beberapa Idol Ini Mengonfirmasi Debut Akting Mereka

Saat ini, video musik dari BTS sudah mencapai 281,2 juta penayangan.

5. Kill This Love – BLACKPINK

Grup wanita dibawah asuhan YG Entertaiment ini merilis video musik mereka yang berjudul Kill This Love pada 4 april 2019 dan mencapai 56,70 juta penayangan dalam 24 jam pertama.

Saat ini, Kill This Love sudah mencapai 1,09 miliar penayangan.

Baca Juga: Sukses Lewat Drama It's Okay To Not Be Okay, Seo Ye Ji Disebut Mirip Laura Basuki

6. Lovesick Gilrs – BLACKPINK 

Video musik yang dirilis pada tanggal 1 oktober 2020 lalu ini mencapai 61,10 juta tampilan dalam 24 jam pertama.

Hingga saat ini, video musik milik BLACKPINK ini sudah mencapai 220,9 juta tampilan.

7. Boy With Luv – BTS

Baca Juga: Hanteo Chart Bantah Kecurigaan Netizen tentang Grafik Penjualan Album Twice yang Meningkat

Lagu yang berkolaborasi dengan artis asal Amerika Serikat Halsey ini mencapai hingga 74,60 juta penayangan dalam 24 jam pertama setelah dirilis tanggal 12 april 2019 lalu.

Saat ini, video musik milik BTS ini sudah mencapai 1,02 miliar penayangan.

8. Ice Cream – BLACKPINK & Selena Gomez

Video musik yang dirilis tanggal 27 agustus 2020 ini merupakan musik video kolaborasi BLACKPINK dengan penyanyi cantik Selena Gomez.

Baca Juga: Destinasi Wisata Buatan Manusia di Indonesia Ini Bisa Jadi Salah Satu Objek yang Wajib Anda Kunjungi

Video musik ini mencapai 79,00 juta penanyangan dalam 24 jam pertama dan saat ini sudah mencapai 379,3 juta penanyangan.

9. How You Like That – BLACKPINK

Video musik yang dirilis 26 juni 2020 ini merupakan musik video paling banyak ditonton di 24 jam pertama milik BLACKPINK.

Video musik ini mencapai 86,30 juta tayangan dalam 24 jam pertama dan kini sudah mencapai 623,0 juta penanyangan.

Baca Juga: CEO Global Big Hit Entertainment: Tidak Ada BTS Kedua, Mereka tidak Dapat di Duplikasi

10. DYNAMITE – BTS

Dan yang mendapat posisi pertama yakni, BTS dengan lagu DYNAMITE.

Dalam 24 jam pertama, BTS mampu meraih 101,1 juta tayangan saat dirilis pada 20 agustus 2020.

Saat ini, video musik DYNAMITE sudah mencapai 554,8 penanyangan.***

Editor: Gunawan Bahruddin

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah