Kecil Tapi Mematikan, 8 Serangga Berbahaya di Dunia Termasuk Indonesia

15 Februari 2022, 21:53 WIB
Serangga mematikan dan berbahaya di dunia /YouTube @Chanel Hiburan/

JURNAL PALOPO- Anda tentu mengenal serangga, hewan kecil tapi miliki koloni besar.

Seringkali ada yang anggap serangga itu biasa saja. Hingga menyepelehkan keselamatan. 

Tahukah Anda jika ada beberapa serangga bahaya, dan juga dapat membunuh manusia. 

Baca Juga: 5 Makhluk Legenda yang Dikisahkan di Dalam Al-Quran dan Hadist, Nomor 3 Tidak Lama Lagi Muncul

Berikut delapan serangga mematikan di dunia, yang disadur Jurnal Palopo dari YouTube @Chanel Hiburan. 

8. Serangga Air Raksasa

Predator paling tangkas menangkap Ikan, dan juga makan katak. 

Mengecoh dengan berbaring tanpa bergerak, hingga mangsa datang menghampiri. 

Dalam beberapa kasus, jika manusia tergigit dapat sebabkan kerusakan permanen. 

Baca Juga: 7 Ular Paling Unik di Dunia, Ada yang Harganya Ratusan Juta Rupiah

7. Laba-Laba Pengembara

Jenis ini disinyalir paling dan bahaya dan mematikan di dunia.

Mereka masuk rekor dunia pada tahun 2010, sebagai Laba-Laba paling berbisah. 

Banyak ditemukan di Amrika Latin, dengan rambut merah yang tutupi taringnya. 

6. Semut Peluru

Miliki gigitan yang paling mematikan, lantaran setara dengan tembakan pistol. 

Baca Juga: Lima Objek Wisata Unik Di Dunia, Ada yang Didedikasikan untuk Pengidap Kanker

Rasa sakitnya seakan tembus kulit, dan tak akan hilang dalam 24 jam. 

5. Kissing Bug

Menghisap darah manusia dan juga hewan. Gigitannya sangat gatal, dan bisa membuat alergi.

Racunnya dapat membuat area yang digigit akan bengkak.

Serangga ini hidup di kawasan tropis Benua Amerika, utamanya di wilayah Amerika Latin. 

Baca Juga: 5 Objek Wisata Terlarang di Dunia untuk Dikunjungi, Ada yang Dikaitkan dengan Kutukan

4. Laba-Laba Black Widow

Miliki racun mematikan, bisanya bahkan sepuluh kali lebih kuat dari ular derik.

Jika terkena gigitan akan buat sesak nafas, tekanan darah tinggi, bahkan kematian. 

3. Lebah Jepang

Serangga bersayap yang juga miliki bisa yang bahaya. 

Satu kali sengatan, bisa suntikan racun yang sangat banyak. 

Baca Juga: 4 Destinasi Wisata Palopo, yang Wajib Anda Kunjungi di Kota Idaman

Jika tersengat akan merusak kulit dan bengkak. 

Di Jepang sendiri, tiap tahunnya menelan korban hingga empat puluh orang. 

2. Lalat Afrika 

Hidup dengan hisapan darah manusia dan hewan, serta kerap membawa parasit yang bisa infeksi otak. 

1. Nyamuk

Tak asing bukan dengan hewan satu ini. Banyak orang yang telah jadi korbannya. 

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ini Karakter Anda Berdasarkan Jenis Golongan Darah, AB Unik Loh

Sekali sengat, bisa sebabkan demam berdarah dan juga sika.

Itulah deretan Serangga kecil tapi ternyata dapat mematikan manusia.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler