Skema Perjalanan PSM Makassar di Piala AFC 2022, Bisa Jadi Tuan Rumah Jika Lolos ke Grand Final

- 17 Agustus 2022, 20:10 WIB
psm makassar bisa menjadi tuan rumah piala afc 2022 jika berhasil lolos ke grand final
psm makassar bisa menjadi tuan rumah piala afc 2022 jika berhasil lolos ke grand final /instagram/ @psm_makassar

JURNAL PALOPO - Skema Perjalanan PSM Makassar di Piala AFC 2022, Bisa Jadi Tuan Rumah Jika Lolos ke Grand Final.

PSM Makassar akan memainkan tiga laga hanya dalam waktu sembilan hari.

Jadwal padat memaksa PSM Makassar harus bisa bertahan saat berhadapan dengan tiga lawan kuat.

Baca Juga: Sisi lain Anime Naruto: Tampil Beda tapi Mengerikan, 2 Kuchiyose yang Justru Bukan dari Hewan Legendaris

Salah satu dari tiga laga tersebut adalah pertandingan di final Piala AFC zona ASEAN.

Laga pertama pada 20 Agustus, PSM Makassar akan berhadapan Arema FC di stadion Gelora BJ Habibie GBH.

Laga kedua melawan Kuala Lumpur FC, Juku Eja akan bertandang ke stadion KLFA, Malaysia.

Laga terakhir, PSM Makassar akan kembali ke GBH untuk menerima tantanga Persib Bandung.

Baca Juga: FIX Bocoran Manga Boruto Chapter 72, Momoshiki Muncul Dihadapan Boruto, Code Ciptakan Tentara Dari Biju

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x