6 Debutan Termuda PSM Makassar, Nomor 2 Debut Kontra Bali United, Nomor 1 Sudah Go Asia

- 30 Juli 2022, 13:06 WIB
6 Debutan Termuda PSM Makassar, Nomor 2 Debut Kontra Bali United, Nomor 1 Sudah Go Asia
6 Debutan Termuda PSM Makassar, Nomor 2 Debut Kontra Bali United, Nomor 1 Sudah Go Asia /Kolase foto/ Instagram @psm_makassar/ LIB

Pemain yang berposisi sebagai bek tengah ini mengawali debutnya pada 19 Februari 2022 di umur 18 tahun 7 bulan 14 hari.

Sayangnya laga debut Renaldi tak berbuah manis. PSM Makassar ditekuk Persita dengan skor 0-2.

4. Ananda Rehan

Ananda Rehan menjadi pemain muda yang mengawali debutnya di musim ini.

Rehan memulai debutnya pada 23 Juli 2022 di umur 18 tahun 7 bulan 14 hari kala PSM Makassar sukses membekuk PSS Sleman dengan skor 2-1.

Baca Juga: Link Video Syur Didugar Ardhito Pramono Tersebar, Netizen Salfok Dinding: Lukisan Menceritakan Semuanya

3. Nurhidayat

Nama pemain satu ini jelas sudah tidak asing lagi di telinga. Nurhidayat sempat menjadi bagian timnas Indonesia di era Luis Milla.

Pemain 23 tahun tersebut kini menjadi andalan Bhayangkara FC.

Nurhidayat jadi debutan ketiga termuda bersama PSM di musim 2017 di umur 18 tahun 2 bulan 6 hari.

Baca Juga: 2 Kesalahan Berbuah 2 Hadiah, Bali United Kalah di Kandang Baru PSM, Appi: Peranan Suporter Sangat Penting

Halaman:

Editor: Ardillah Kurais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x