Aneh Tapi Nyata! Badai Cedera Persib Bandung Didominasi Patah Tulang, Robert Rene Alberts Bahas Hernia

- 18 Juli 2022, 21:30 WIB
Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts, dibuat heran dengan cedera pemainnya.
Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts, dibuat heran dengan cedera pemainnya. /Persib.co.id

Paling parah adalah tiga pilar penting, dan pemain kunci dari Pangeran Biru. 

Teja Paku Alam paling pertama, dia menepi usai alami cedera patah tulang jari. 

Kini sang pemain tengah jalani pemulihan, dan latihan ringan. 

Lalu ada nama Ciro Alves, cedera patah tulang bahu. 

Baca Juga: Ingin Eksekusi Penalti Persib Bandung, Pemain Ini Justru Laporan Dulu Pada Marc Klok

Dia juga mulai latihan, tapi belum mampu gerakkan bahu yang lainnya akibat patah tulang bahu. 

Nama ketiga ada Victor Ignonefo, yang cedera patah tulang pipi, usai benturan dengan pemain Persebaya di ajang Piala Presiden 2022.

Hal ini membuat Robert Rene Alberts heran, dengan apa yang dialami skuadnya. 

"Sungguh sangat aneh, ada patah tulang jari, bahu dan pipi. Bahkan ada yang flu Singapura. Beruntung Ricky bukan Hernia,"katanya dikutip Jurnal Palopo, di laman Instagram @igbal.iina.

Baca Juga: Stok Melimpah Sektor Gelandang Persib Bandung, Pemilik Nomor Punggung 7 Angkat Suara Soal Persaingan

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah